Sumber Energi Alternatif Rumput Vetiver Dengan Metode Plant Microbial Fuel Cell

  • Umi Sholikah
  • Nurkholis Alfian
  • Muhammad Kamaluddin
  • Dafit Ari Prasetyo
Keywords: Daya, P-MFC, Rumput Vetifer, Karbon, Seng

Abstract

Energi listrik merupakan komponen penunjang kehidupan manusia. Saat ini, sebagian besar energi listrik dihasilakn dari bahan bakar fosil yang tidak dapat diperbaharui sehingga diperlukan energi alternatif untuk menggantikan energi tersebut, salah satunya dengan metode Plant Microbial Fuel Cell (P-MFC) dengan memanfaatkan rumput vetiver. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kemampuan dari bakteri tanah yang berasosiasi dengan akar tanaman vetiver. Anoda dan katoda yang digunakan yaitu karbon dan seng yang kemudian dihubungkan ke multimeter agar dapat diukur tegangan dan arus yang dihasilkan. Pengamatan dilakukan pada jam optimal fotosintesis yaitu jam 6,7,8,9,10, dan 11. Hasil pengukuran didapatkan bahwa nilai daya maksimum dengan elektroda karbon dan seng terdapat pada data ke-1 yaitu pada jam 6 dan jam 7 hari ke-1 sebesar 132.595 mW dan daya terkecil sebesar 45.54 mW pada jam 11 hari ke-7. Besar kecilnya daya yang dihasilkan berkaitan dengan suhu lingkungan yaitu suhu, pH, dan kelembapan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Helder M, Strik D.P.B.T.B, Hamelers H.V.M, Kuijken R.C.P, Buisman C.J.N. Microbial solar cells: Applying photosynthetic and electrochemically active organisms. Trends in Biotechnology, vol. 29. No.1 , pp. 41-49. Januari. 2012.
Strik, D.P.B.T.B.; Hamelers, H.V.M.; Snel, J.F.H. & Buisman, C.J.N. Green electricity production with living plants and bacteria in a fuel cell. Int. J. Energy, vol. 32, pp. 870-876. Januari. 2008.
Lovley, D.R., The microbe electric: conversion of organic matter to electricity. Current Opinion in Biotechnology, vol. 19 no.6, pp. 564-571. Desember .2008.
B. E. Logan and J. M. Logan., Electricity-Producing Bacterial Communities in Microbial Fuel Cells. Trends Microbiol, vol. 14, pp. 512 Desemeber. 2006.
Logan, B. E., Microbial Fuel Cells. 1st ed. Wiley & Sons. New Jersey, ISBN: 978-0-470-23948-3. 2008.
Bond, D.R., Holmes, D.E., Tender, L.M. and Lovley, D.R. Electrode-reducing microorganisms that harvest energy from marine sediments. Science, vol. 295, no. 5554, pp. 483-485. Januari. 2002
Published
2022-09-29